adapun Peserta didik akan belajar merawat dan mempercantik kulit untuk menjaga kesehatan kulit, mencerahkan dan mempertahankan, hingga belajar meremajakan kulit dan rambut yang meningkatkan penampilan seseorang. Peserta didik Anak berkebutuhan khusus (ABK) SLB Negeri Tanah Bumbu.
Guru keterampilan di bidang Kecantikan SLB Negeri Tanah Bumbu Melalita Anggraeni, S,Pd. "mengatakan pada Jumat (29/09/23) "Tujuan pembelajaran tata rias pada anak berkebutuhan khusus nantinya dapat mengembangkan kemampuan anak secara maksimal sehingga
diharapkan kedepannya hal tersebut akan menumbuhkan rasa percaya diri pada diri Anak, dan dapat memperbaiki penampilan baik kepentingan dirinya pribadi maupun orang lain.
Kedepannya nanti kalau pasilitas sekolah terlengkapi kami juga akan mengajarkan perawatan kulit wajah dan rias wajah, dan melakukan perawatan tangan dan kaki, merawat kulit kepala seperti rambut, dan merias kuku.
meskipun mereka Anak berkebutuhan Khusus mereka juga mampu bersaing dan menunjukkan
kemampuan yang tidak kalah dengan Anak anak Sekolah Umum di luar Sana,
" mereka juga bisa berprestasi di bidang tata rias kecantikan . pungkas Mela.
0 Komentar